Labu Siam Ayam Nyam Nyam!.
Siapkan segera yuk bun. Jadi ternyata menyiapkan Labu Siam Ayam Nyam Nyam! yang lezat ini hanya butuh 12 bahan dan dalam 8 langkah saja bun. Alamak mudahnya. Berikut cara menyiapkan Labu Siam Ayam Nyam Nyam!.
Bahan-bahan yang diperlukan untuk membuat Labu Siam Ayam Nyam Nyam!
- Ambil Bahan Utama.
- Ambil 250 gram / 1 buah Labu Siam, iris sesuai kekreatifan kamu!.
- Diperlukan 150 gram Dada Ayam yang dipotong kecil-kecil.
- Diperlukan Bumbu Tumis.
- Ambil 4 buah Cabe Rawit, dipotong kecil-kecil. Mau pedas? Tambah aja!.
- Siapkan 3 siung Bawang Merah, dicacah halus.
- Diperlukan 3 siung Bawang Putih, dicacah halus.
- Diperlukan Terasi dikiit aja buat aroma.
- Ambil 1 sachet Kaldu ayam bubuk, mau Royco, atau Masako, monggo!.
- Siapkan 1 sdt Gula Pasir.
- Ambil Air Putih.
- Diperlukan Minyak untuk menumis.
Langkah-langkah menyiapkan Labu Siam Ayam Nyam Nyam!
- Oh ya, sebelum diiris, Labu Siamnya dibersihkan dulu dari getahnya yah.. dan kemudian direndam pakai air garam. Katanya mbah Google sih gituu...
- Panaskan minyak, dan tumis Bawang Putih & Bawang Merah sampai wangi.
- Disusul dengan Cabe Rawitnya yaa kaka.. warnanya udah cantik ya!.
- Masukkan potongan Ayam.. tumis sampai warnanya putih hampir matang..
- Sekarang, masukkan terasinya, tapi ingat.. dikiit aja ya! Aku pakainya terasi ini..
- Masukkan Labu Siam, tumis teruus hingga tercampur semua bumbunya..
- Kemudian, tambahkan air sedikit, kaldu ayam bubuk, gula, dan aduk hingga matang..
- Jadi deh.. masakan siap disajikan! Selamat makan! :).